Kamis, 30 Mei 2024

Pengembangan Diri Bulan Mei

Ditengah hiruk pikuk kesibukan di sekolah menjelang akhir semester saya menyempatkan diri mengikuti kegiatan pelatihang daring yang saya anggap menarik yaitu :

1. Membuat Media Pembelajaran Interaktif di Era Kurikulum Merdeka Menggunakan Canva AI

Rekaman Dokumentasi kegiatan dapat dilihat DISINI

2. Inovasi Pembelajaran Masa Kini Melalui Pemanfaatan Teknologi Artificial Intelligence

Rekaman Dokumentasi kegiatan dapat dilihat DISINI

Saya juga berkesempatan untuk berbagi praktik baik bersama 2 rekan di kegiatan Pendampingan Berbagi Praktik Pelatihan TIK yang diadakan oleh Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Jawa Timur. Kegiatan dilaksanakan di SMPN 1 Sampang.

Rekaman Dokumentasi kegiatan dapat dilihat DISINI

Kegiatan berikutnya yang saya lakukan hadir di kegiatan MGMP IPA Bulan Mei yang dilaksanakan di SMPN 1 Camplong. 

Rekaman Dokumentasi kegiatan dapat dilihat DISINI



Tidak ada komentar:

Posting Komentar